Friday 31 August 2018

Fungsi Glow Plug Pada Mesin Diesel

Glow plug pada mesin diesel adalah busi yang khusus dipasang pada mesin diesel. Di bilang khusus karena cara kerja Glow plug sangat jauh berbeda dengan busi yang terdapat pada mesin bensin.

Glow plug bekerja dengan cara mengubah energi listrik dari aki mobil menjadi energi panas. Panas yang dihasilkan Glow plug ini kemudian digunakan untuk memanaskan suhu udara di dalam ruang bakar.




Seperti

Friday 17 August 2018

3 Fungsi Batang Piston (Connecting Rod)

Pada mesin pembakaran dalam (internal combustion chamber), batang piston yang dikenal dengan sebutan connecting rod atau setang seher ini, menjadi komponen penting sebagai penghasil tenaga mesin.

Batang piston terhubung dengan poros engkol dan piston yang akan bekerja bersamaan untuk mengubah tenaga pembakaran di dalam mesin menjadi tenaga putar ke roda. Beban dan tekanan yang dihadapi oleh

Thursday 16 August 2018

Fungsi Poros engkol dan bagian-bagiannya

Poros engkol yang bahasa Inggrisnya adalah crankshaft atau kerap disebut kruk as oleh sebagian orang, merupakan komponen mesin yang berfungsi untuk mengubah gerak naik turun piston (torak) menjadi gerak putar yang akhirnya dapat menggerakkan flywheel (roda gila).

Putaran yang terjadi pada poros engkol ini kemudian akan di teruskan ke transmisi sampai ke roda sehingga mobil bisa bergerak maju

Tuesday 14 August 2018

Komponen kopling mobil lengkap dengan fungsinya

Meskipun jenis-jenis kopling ini ada berbagai macam, mulai dari kopling kering hingga kopling basah, namun dari kebanyakan mobil manual yang beredar saat ini, umumnya menggunakan kopling yang secara konstruksi disebut sebagai "Dry Type Single Disc Friction Clutch" (kopling kering satu cakram).

Dari konstruksi tersebut, kopling tipe ini dibagi lagi menjadi dua model sistem penggerak. Ada yang

Monday 13 August 2018

Cara Kerja Transmisi Manual

Cara kerja transmisi manual sebenarnya cukup mudah, intinya, hanya dengan menggerakkan tuas transmisi ke posisi gigi yang dituju maka akan menggerakan mekanisme transmisi seperti shift linkage, shift fork, dan gigi synchroniser.

Dengan bergeraknya gigi synchroniser ke salah satu gigi yang di tuju, maka gigi tersebut akan terhubung dengan poros output sehingga putaran pada poros input bisa

Fungsi Ring Piston

Ring piston merupakan komponen mesin yang dipasang menjadi satu dengan piston, tepatnya pada ring grove dibagian sisi atas piston. Ring piston untuk mesin 4 langkah umumnya ada 3, dua buah untuk ring kompresi dan 1 lagi untuk ring oli.

Ring piston memiliki diameter yang lebih besar dari pada piston, berbentuk seperti ring / cincin namun memiliki sifat elastis. Sehingga ketika ring dan piston

Sunday 12 August 2018

Komponen Transmisi Manual Dan Fungsinya

Transmisi berfungsi untuk mengubah laju kecepatan dan momen puntir (tenaga) yang sudah dihasilkan mesin untuk diteruskan ke roda. Setidaknya terdapat 4 fungsi transmisi yang diketahui (anda bisa membacanya pada artikel Fungsi Transmisi yang sudah pernah diposting sebelumnya)

Nah, sebagai salah satu bagian dari power train sistem, bentuk dan model dari transmisi manual bisa bermacam-macam,

Friday 10 August 2018

Macam-Macam Transmisi Manual

Transmisi manual merupakan salah satu bagian dari power train system, yaitu bagian dari sistem pengerak pada mobil. Transmisi manual terletak setelah komponen kopling dan poros propeller yang berfungsi untuk mengubah momen dan kecepatan putar sesuai dengan kebutuhan saat berkendara.

Berdasarkan cara kerja perpindahan giginya, transmisi manual terbagi menjadi 3 macam, yaitu Transmisi Sliding

Thursday 9 August 2018

Fungsi Piston Pada Mesin Mobil

Piston merupakan komponen mesin yang bersama-sama silinder blok dan silinder head akan membentuk ruang bakar. Piston menjadi komponen yang melakukan gerakan naik turun guna melakukan siklus kerja mesin yaitu langkah hisap, langkah kompresi, langkah pembakaran, dan langkah pembuangan.

Piston mesin pada umumnya dibuat dari bahan paduan aluminium, keramik, dan besi tuang. Namun, piston dari bahan

Tuesday 7 August 2018

6 Fungsi Kepala Silinder (Cylinder Head)

Kepala silinder (Cylinder Head) menjadi komponen utama pembentuk mesin yang dipasangkan pada silinder blok mesin dan diikat dengan baut khusus. Kepala silinder ini umumnya terbuat dari bahan aluminum alloy yang sudah diperkuat dengan beberapa campuran bahan lainnya.

Ya, kepala silinder ini harus kuat dan tahan terhadap temperatur serta tekanan tinggi selama mesin bekerja. Pasalnya, di dalam

4 Fungsi Gardan Pada Kendaraan

Gardan atau differential merupakan salah satu komponen power train pada mobil. Anda bisa melihat gardan dengan mudah pada kendaraan semacam truk atau mobil bak terbuka. Pada jenis mobil tersebut, gardan bisa anda temukan pada bagian bawah dari belakang mobil. Bentuknya bulat dan terhubung pada kedua sisi roda belakang.

Namun begitu, semua mobil pada umumnya, baik yang menggunakan penggerak

Monday 6 August 2018

4 Fungsi Transmisi Pada Kendaraan

Transmisi pada kendaraan merupakan bagian dari sistem power train atau sering dikenal juga sebagai sistem penggerak. Meskipun beda tipe mobil juga membedakan letak transmisi pada kendaraan, namun secara urutan kerjanya, transmisi terletak setelah sistem kopling dan sebelum poros propeler (poros roda).

Didalam transmisi tersusun roda-roda gigi yang saling bertautan sehingga akan menghasilkan

4 Fungsi Blok Silinder Mesin

Blok Silinder mesin merupakan komponen utama mesin mobil yang akan menyusun sebuah mesin pada kendaraan. Bentuk dan modelnya akan mempengaruhi bentuk dan konfigurasi mesin secara keseluruhan. Ya, pasalnya di dalam blok silinder ini terdapat lubang-lubang silindris yang digunakan sebagai tempat naik turunnya piston saat mesin bekerja.

Blok silinder umumnya terbuat dari bahan cast iron yang

Sunday 5 August 2018

Fungsi Intercooler pada mesin turbo

Seperti kita ketahui bahwa turbo memanfaatkan gas buang bersuhu tinggi untuk memutar turbin dan mengisap udara untuk dimasukkan kedalam intake manifold. Panasnya suhu udara dari gas buang akan membuat suhu turbo juga menjadi panas, akibatnya udara yang dihisap turbo dan mengalir masuk ke mesin juga berubah menjadi lebih panas.

Suhu udara panas yang masuk ke mesin akan meningkatkan resiko

Saturday 4 August 2018

Penyebab roda depan mobil bunyi gluduk

Berkendara dengan kondisi roda depan mobil bunyi gluduk tentu saja cukup mengkhawatirkan. Apalagi jika bunyi yang muncul sudah cukup sering dan sudah merambat di jalan yang cukup rata.

Ya, umumnya bunyi gluduk pada roda depan akan terjadi jika kita melewati jalan yang tidak rata atau bergelombang, namun jika kondisi kerusakan yang terjadi sudah cukup parah, maka bunyi geludukpun bisa terasa

Komponen mesin mobil dan fungsinya

Secara garis bersar, komponen mesin mobil yang utama terbagi menjadi 3 kelompok bagian, silinder head, silinder blok dan mekanisme timing. Masing-masing bagian terdapat banyak komponen pendukungnya dan masing-masing memiliki fungsi yang sangat penting untuk mendukung agar mesin bisa bekerja dengan baik.

Pada artikel berikut, akan ombro informasikan komponen mesin mobil dan fungsinya. Namun

Friday 3 August 2018

Fungsi Pompa Oli (Oil Pump), komponen dan cara kerjanya

Oil pump (pompa oli) adalah salah satu komponen penting dalam sistem pelumasan mesin mobil. Pompa oli berfungsi untuk memberi tekanan pada oli mesin sehingga oli dapat bersirkulasi ke seluruh sistem pelumasan mesin.

Pompa oli akan menghisap oli mesin yang sudah terkumpul di bak penampungan oli (oil pan /karter oli) untuk kemudian dipompa sehingga oli mesin yang ada di dalam jalur sistem

Thursday 2 August 2018

Cara kerja sistem pelumasan mesin mobil dan komponennya

Sistem pelumasan mesin mobil memiliki peran penting untuk menjaga keawetan dan ketahanan komponen-komponen di dalam mesin. Terlebih untuk setiap komponen yang memiliki beban gesekan yang sangat besar seperti contohnya main bearing, conrod bearing, ring piston , silinder dan lain-lain.

Seperti kita ketahui bahwa fungsi oli mesin setidak nya ada 5 yaitu sebagai pelumas, pembersih, penyerap panas,